PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN KACANG TANAH TUBAN PADA UD LANGGENG SAE POLOWIJO
Keywords:
kacang tanah, harga, kualitas produk, kepuasan konsumen, UD Langgeng Sae PolowijoAbstract
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana harga dan kualitas produk mempengaruhi kepuasan konsumen kacang tanah Tuban pada UD Langgeng Sae Polowijo. Metode analisis data yang digunakan penulis dalam penelitian ini ialah analisis deskriptif kuantitatif. Dimana yang menjadi Variabel Harga yaitu X1, Variabel Kualitas Produk yaitu X2 dan Variabel Kepuasan Konsumen adalah Y. Jumlah responden yang diambil adalah sebanyak 55 responden konsumen kacang tanah Tuban pada UD Langgeng Sae Polowijo. Teknik pengumpulan data memakai teknik wawancara, kuisioner dan dokumentasi. Teknik analisis data memakai teknik regresi liner berganda, uji T, uji F dan koefisien determinasi (R2). Dala uji T Hasil penelitian menunjukkan (X1) Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Konsumen kacang tanah Tuban Pada UD Langgeng Sae Polowijo dengan nilai thitung X1 sebesar 3,457 < ttabel sebesar 2,007 dengan niali signifikan 0,001 > 0,05 maka H0 ditolak. (X2) Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Konsumen kacang tanah Tuban Pada UD Langgeng Sae Polowijo dengan nilai nilai thitung X2 sebesar 5,610 < ttabel sebesar 2,007 dengan niali signifikan 0,00 > 0,05 maka H0 ditolak. Kemudian pada hasil uji F secara simultan variabel X berpengaruh secara signifikan terhadap variabel Y dengan nilai sebesar 52,158 > Ftabel 3,14 dengan nilai signifikan 0,00 < 0,00. Hasil uji koefisisen determinasi menunjukkan besarnya pengaruh variabel X ke Y sebesar 52,1%.
References
. Swastha, B. (2010). Manajemen Penjualan. Edisi 3. Yogyakarta (ID): BPFE
. Samsul, Ramli. 2013. Bacaan Wajib Para Praktisi Pengadaan Barang / Jasa pemerintah. Jakarta, Visimedia.
. Marwanto, Aris. 2015. Marketing sukses. Yogyakarta: Kobis.
. Donni Juni Priansa. 2017. Komunikasi Pemasaran Terpadu Pada Era Media Sosial. Bandung: CV Pustaka Setia.
. Donni Juni Priansa. 2017. Komunikasi Pemasaran Terpadu Pada Era Media Sosial. Bandung: CV Pustaka Setia.
. Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
. Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung.: Alfabeta.
. Sugiyono. 2013 Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung.: Alfabeta.
. Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung.: Alfabeta.
. Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung.: Alfabeta.
. Supriyati. 2011. Metodologi Penelitian. Bandung: Labkat press.
. Arikunto. S. (2010) Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Oraktek. Jakarta:Rineka Cipta
. Sugiyono. 2013 Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung.: Alfabeta.
. Arikunto. S. (2013) Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Oraktek. Jakarta:Rineka Cipta
. Arikunto. S. (2011) Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Oraktek. Jakarta:Rineka Cipta
. Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.