BENTUK KALIMAT TANYA DALAM NOVEL SI ANAK PINTAR KARYA TERE LIYE

Authors

  • Izatul Widath Universitas PGRI Ronggolawe
  • Wahyu Mulyani Universitas PGRI Ronggolawe Tuban

Keywords:

Kalimat Tanya, Si Anak Pintar

Abstract

Kalimat merupakan satuan bahasa yang secara relatif berdiri sendiri, mempunyai pola intonasi dan secara aktual maupun potensial terdiri dari kata. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan bentuk kalimat tanya yang terdapat dalam novel Si Anak Pintar karya Tere Liye, yaitu: (1). Kalimat yes/no question, (2). Kalimat tag-question/question tag dan (3). Kalimat wh-question. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif, jadi metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan teori Aart dan Aart, artinya data yang dianalisis berbentuk deskripsi dan tidak berupa angka-angka. Teknik pengumpulan data yaitu: teknik baca catat, teknik simak, teknik studi pustaka dan teknik analisis data. Karena penelitian ini objeknya berupa novel Si Anak Pintar karya Tere Liye. Adapun teknik analisis datanya yakni reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa bentuk kalimat tanya yang terdapat dalam novel Si Anak Pintar karya Tere Liye, yaitu: (1). Kalimat yes/no question adalah kalimat tanya yang berupa seruan dan perintah. Hal ini ditemukan kalimat panjang ada lima dan kalimat lima ada empat, (2). Kalimat tag-question/question tag adalah kalimat tanya yang menyakinkan. Hal ini ditemukan kalimat panjang ada lima dan kalimat pendek ada lima, (3). Kalimat wh-question adalah apa (what) sebanyak lima data kalimat, siapa (who) sebanyak lima data kalimat, dimana (where) tidak ada data kalimat, kapan (when) sebanyak lima data kalimat, mengapa (why) tidak ada data kalimat dan bagaimana (how) sebanyak lima data kalimat dalam novel Si Anak Pintar karya Tere Liye.

 

References

Ba’dulu, Abdul Muis, Morfosintaksis, Makassar: PT RINEKA CIPTA (2004).

Chaer, Abdul, Linguistik Umum, Jakarta: PT RINEKA CIPTA (2012).

Faisal Septiaji, Safina Rihhadatul Aisy Sudibiyo, Sumarlam Sumarlam Translation And Linguistic (Transling) 3 (01),38-48 – jurnal.uns.ac.id

Hapsari, Anissa Ema Ratna, and Agus Budi Wahyudi. Analisis Bentuk Kalimat Tanya Pada Novel Dalam Mihrab Cinta Karya Habiburrahman El Shirazy. Diss. Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013.

Isnani Nur Rizqi, Susi Darihastining SASTRANESIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 5 (4), 23-31,2019 – ejournal.stkipjb.ac.id

Lumampak, Billy Marsel Michael, Garryn Ch Ranuntu, and Donald R. Lotulung. "BENTUK DAN FUNGSI KALIMAT TANYA DALAM FILM LUCY KARYA LUC BESSON." JURNAL ELEKTRONIK FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS SAM RATULANGI 16 (2021).

Londok, Aprilia Fenria Ireine. "Kalimat Tanya dalam Film Pitch Perfect Karya Jason Moore." JURNAL ELEKTRONIK FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS SAM RATULANGI 2.1 (2016).

Mu'in, Fatchul, Jumadi Jumadi, and Rusma Noortyani. "Antropolinguistik Kajian Bahasa dalam Perspektif Budaya." (2023).

Mayasari, Rima. KERANGAN CARA DALAM KALIMAT BAHASA INDONESIA. Diss. Fakultas Ilmu Budaya.

Pandean, Mariam LM. "Kalimat tanya dalam bahasa Indonesia." Kajian Linguistik 5.3 (2018).

Rondonuwu, Melanny. "Kalimat Tanya dalam Novel The Guardian Karya Nicholas Sparks." JURNAL ELEKTRONIK FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS SAM RATULANGI 4.1 (2015).

Rusnaningtias, Erlita. "BENTUK DAN FUNGSI KALIMAT TANYADALAM TALK SHOW “INDONESIA LAWYERS CLUB”." (2013): 177-181.

Sugiharti, Sri, Abdul Ngalim, and Andi Haris Prabawa. Ragam Kalimat Dalam Novel Saman Karya Ayu Utami. Diss. Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013.

TATARA, VALERIA ARIKA. "Kalimat Tanya dalam Novel Murder In The Mews Karya Agatha Christie." JURNAL ELEKTRONIK FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS SAM RATULANGI 4.4 (2015).

Wangkai, Debora Selvie. "Kalimat Tanya dalam novel The Confession Karya John Grisham." JURNAL ELEKTRONIK FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS SAM RATULANGI 1.2 (2014).

Additional Files

Published

2023-10-23

How to Cite

Widath, I., & Mulyani, W. (2023). BENTUK KALIMAT TANYA DALAM NOVEL SI ANAK PINTAR KARYA TERE LIYE. Prosiding SNasPPM, 8(1), 80–87. Retrieved from http://prosiding.unirow.ac.id/index.php/SNasPPM/article/view/2219