STUDI LITERATUR: PENGOLAHAN DAN PEMANFAATAN LIMBAH B3 (OLI BEKAS)

Authors

  • Abdul Wahid Nuruddin Universitas PGRI Ronggolawe
  • Hendra Suwardana Universitas PGRI Ronggolawe
  • Anggia Kalista Universitas PGRI Ronggolawe
  • Nanang Wicaksono Universitas PGRI Ronggolawe

Keywords:

Oli Bekas, Pengolahan limbah B3, Pemanfaatan Limbah B3, Teknologi Tepat Guna Limbah B3

Abstract

Penelitian ini merupakan studi literatur untuk melakukan pengkajian terhadap permasalahan pada pengolahan dan pemanfaatan limbah B3 khususnya oli bekas. Pada penelitian studi literatur ini menggunakan data berdasarkan artikel jurnal dan jenis artikel ilmiah lainnya yang berhubungan erat dengan pengolahan dan pemanfaatan limbah B3 oli bekas. Sebagaimana diketahui bahwa limbah B3 merupakan limbah beracun yang berdampak pada bahaya lingkungan baik secara langsung maupun tidak langsung. Bagaimana pengolahan dan pemanfaatan limbah B3 (oli bekas) yang telah dilakukan saat ini dan dampak terhadap lingkungan. Pada saat ini pengolahan dan pemanfaatan limbah B3 (oli bekas) lebih mengarah ke bidang pengolahan diantaranya Chemical Conditioning, Solidification/stabilization, incineration, dan proses pirolisis. Dari sisi pemanfaatannya limbah B3 (oli bekas) ada yang digunakan sebagai bahan bakar alternatif dan juga sebagai row material additive pada beberapa produk cair maupun padat. Adapun pengembangan kearah pemanfaatan yang melahirkan teknologi tepat guna terutama baik skala rumah tangga dan UMKM masih memerlukan banyak penelitian pengembangan, sehingga penelitian berikutnya yang menarik untuk dikembangkan adalah menfaatkan hasil penelitian pengolahan dengan terapan langsung melalui teknologi tepat guna sehingga diharapkan mampu memunculkan nilai tambah dan membantu perekonomian masyarakat dan pelaku usaha yang berikutnya dikembangkan secara berkelanjutan.

References

Litbang Industri Vol 6. No 2.

Kementerian ESDM RI, 2008, Hingga 2030, Permintaan Energi Dunia Meningkat 45 %, https://www.esdm.go.id/id/media-center/arsip-berita/hingga-2030-permintaan-energi-dunia-meningkat-45- (diakses: 8 Agustus 2020)

Beritasatu.com, 2020, Sinergi PGN dan UMKM dalam Menunjang Pembangunan Ekonomi Berkelanjutan. https://www.beritasatu.com/ekonomi/664573-sinergi-pgn-dan-umkm-dalam-menunjang-pembangunan-ekonomi-berkelanjutan. (diakses 8 Agustus 2020)

https://dlh.gorontalokota.go.id/_/page/73 (diakses: 8 Agustus 2020)

Fakhrurrazi. Limbah B3 (Bahan Berbahaya Beracun). https://www1-media.acehprov.go.id/uploads/LIMBAH_B3.pdf (diakses: 31 Juli 2020)

Kasman, Monik., dkk, 2016, Imobilisasi Polutan Fe Dan Pb Dalam Limbah Oli Bekas Dengan Solidifikasi/Stabilisasi, Jurnal

Kementerian ESDM RI, 2020, Perkuat Ketahanan Ekonomi, Porsi EBT Ditargetkan 13,4 Persen pada 2020. https://www.esdm.go.id/id/media-center/arsip-berita/perkuat-ketahanan-ekonomi-porsi-ebt-ditargetkan-134-persen-pada-2020(diakses: 8 Agustus 2020)

Pratomo, A., W., dkk, 2017, Pengembangan Burner Berbahan Bakar Oli Bekas Untuk meningkatkan efesiensi pembakaran Kalsinasi kapur aktif, Jurnal Rekayasa Mesin, Vol 12, No. 3

Saragu, Y., T., Ngatin, A., 2019, Pemanfaatan Hasil Kondensasi Oli Bekas Menjadi Bahan Aditif Aspal Dengan Metode Sulfonasi, Seminar Nasional Teknik Kimia, Yogyakarta, 25 April 2019

Sidik, Ari Abdurrakman, dkk. 2012. Studi Pengelolaan limbah B3 (Bahan, Berbahaya dan Beracun) Laboratorium ITB. Jurnal Teknik Lingkungan Volume 18 Nomor 1, April 2012 (Hal 12-20)

Asidu, La Ode, A., D., dkk. 2017. Pemanfaatan Minyak Oli Bekas Sebagai Bahan Bakar Alternatif Dengan Pencampuran Minyak Pirolisis, Enthalpy Jurnal Mahasiswa Teknik Mesin, Vol 2. No. 2.

Ichtiakhiri, T. H., dan Sudarmaji, 2015. Jurnal Kesehatan lingkungan Vol. 8 No. 1. 118-127

Mardyaningsih, Mamiek. Dkk, Analisis Base Oil Hasil Proses Adsorpsi dan Pirolisis pada Oli Mesin Bekas, jurnal Teknik Mesin

Peraturan Pemerintah, Tahun 2014, Nomor 101, tentang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun.

Syarif, A. Dkk., 2017, Pengaruh Variasi Campuran Oli Bekas dan Biosolar Terhadap Karaktersitik Uji Pembakaran Droplet, Jme KINEMATIKA Vol 2, No 2, 83-96.

Ahda, Yuni. Fitri, lel. 2016. Karakterisasi bakteri potensial pendegradasi oli bekas pada tanah bengkel di kota padang. Journal Of Sainstek:98-103

Amin, Deden S., Gaos, Y., S., dkk. Optimasi Dan Rancang Bangun Destilasi Untuk Pemanfaatan Limbah Oli Bekas Kendaraan, Jurnal Ilmiah TEKNOBIZ, Vol. 8 No. 2

Amri, A., Hamri, dkk,. 2019. Analisis Nilai Ekonomi Oli Bekas pada Kompor Bertekanan Berpemanasan Awal, J-MOVE Jurnal Teknik Mesin. Vol. No. 1.

Hasbi, M., dkk, 2019. Pemanfaatan Minyak Oli Bekas Sebagai Bahan Bakar Alternatif. Seminar Nasional, Universitas Halu Oleo.

Setiyono, 2001, Dasar Hukum Pengelolaan Limbah B3, Jurnal Teknologi Lingkungan, Vol 2. No. 1. 72-77

Suparta, I., Nyoman, 2017, Daur Ulang Oli Bekas Menjadi Bahan Bakar Diesel Dengan Proses Pemurnian Menggunakan Media Asam Sulfat Dan Natrium Hidroksida, Jurnal Logic Vol. 17, No. 1.

Hernady, D., dkk. 2019. Perancangan, Pembuatan, dan Pengujian Burner Dengan Bahan Bakar Oli Bekas Dan Minyak Jelantah, Seminar Nasional, Bandung 19 Desember.

Peraturan Pemerintah, Tahun 1999, Nomor 18, tentang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun.

Additional Files

Published

2020-08-22

How to Cite

Abdul Wahid Nuruddin, Suwardana, H., Kalista, A., & Wicaksono, N. (2020). STUDI LITERATUR: PENGOLAHAN DAN PEMANFAATAN LIMBAH B3 (OLI BEKAS). Prosiding SNasPPM, 5(1), 108–112. Retrieved from http://prosiding.unirow.ac.id/index.php/SNasPPM/article/view/320