VALIDASI MEDIA BUKU LIFT THE FLAP UNTUK PEMBELAJARAN MENGENAL ANGKA PADA ANAK USIA DINI

Authors

  • Risma Nugrahani Universitas PGRI Ronggolawe
  • Rista Dwi Permata

Keywords:

Media, Buku, Lift the Flap, Angka

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui kevalidan dari pengembangan media buku lift the flap. Penelitian dilaksanakan pada anak kelompok A di dua lembaga TK di kecamatan Tuban. Penelitian dimulai pada bulan April hingga bulan Juli. Desain penelitian yang dipakai yaitu 7 tahap dari model penelitian pengembangan (R&D) yaitu: “(1) Potensi dan masalah, (2) Pengumpulan data, (3) Desain produk, (4) Validasi desain, (5) Revisi desain, (6) Uji coba produk, dan (7) Revisi produk”. Produk media buku lift the flap belum diujicobakan secara luas dikarenakan adanya Covid-19. Berdasarkan hasil uji validitas ahli materi mendapatkan hasil 86,6% termasuk kriteria sangat layak sedangkan validasi ahli media memperoleh 70% dengan kriteria layak. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa media buku lift the flap dapat digunakan dalam pembelajaran mengenal angka pada anak usia dini.

References

[1] R. Nugrahani and C. D. R. Arifin, “PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA BUSY BOOK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DAN PELUANG USAHA BAGI GURU PAUD DI DESA KRADENAN KECAMATAN PALANG KABUPATEN TUBAN,” Pros. SNasPPM, vol. 4, no. 1, pp. 210–216, 2019.
[2] D. Kelemen, N. A. Emmons, R. Seston Schillaci, and P. A. Ganea, “Young children can be taught basic natural selection using a picture-storybook intervention,” Psychol. Sci., vol. 25, no. 4, pp. 893–902, 2014.
[3] R. Rohani, “Media pembelajaran,” 2019.
[4] T. L. Handayani, S. Sugianto, and H. Susanto, “Pengembangan Modul Pembelajaran Berbentuk Pop-Up dan Smash Book Materi Sifat Cahaya Bagi Siswa Penyandang Disabilitas Rungu,” UPEJ Unnes Phys. Educ. J., vol. 8, no. 1, pp. 8–15, 2019.
[5] Khodijah, “PENGEMBANGAN BUKU CERITA LIFT THE FLAP DILENGKAPI GRAPHIC ORGANIZER PADA PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN UNTUK SISWA SD KELAS III,” Unnes, 2017.
[6] Y. Triyanto and E. Zubaidah, “PEMANFAATAN MEDIA LIFT THE FLAP BOOK UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA,” Widyaparwa, vol. 49, no. 1, pp. 135–143, 2021.
[7] R. P. Wardhani, “Skripsi: Perancangan Buku Interaktif Mengenai Miopi Untuk Anak,” Surabaya Petra Christ. Univ., 2015.
[8] R. Nugrahani, “Pengaruh Bermain Kreatif Tangram Terhadap Kemampuan Mengenal Bentuk Geometri Pada Anak Usia Dini,” SELING J. Progr. Stud. PGRA, vol. 5, no. 1, pp. 30–38, 2019.
[9] R. D. Permata and R. Nugrahani, “Implementasi Kemampuan Berpikir Simbolik Melalui Penggunaan Media Flannel Board pada Anak Usia 5-6 Tahun,” in SENASTER" Seminar Nasional Riset Teknologi Terapan", 2020, vol. 1, no. 1.
[10] L. Tasliyah, S. Nurhayati, and R. Nurunnisa, “MENGEMBANGKAN KECERDASAN LOGIKA MATEMATIKA ANAK USIA DINI MELALUI APE KIDS ‘N KIT,” CERIA (Cerdas Energik Responsif Inov. Adapt., vol. 3, no. 4, pp. 307–314, 2020.
[11] I. Solecha, “Upaya Meningkatkan Kecerdasan Logika Matematika Anak Melalui Permainan Klasifikasi Di TK Pertiwi 1 Butuhan Delanggu Klaten Pada Kelompok TK A.” Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013.
[12] I. Khasanah, “Pembelajaran Logika Matematika Anak Usia Dini (Usia 4? óôé¼ôç£ 5 Tahun) Di Tk Ikal Bulog Jakarta Timur,” PAUDIA J. Penelit. dalam Bid. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 2, no. 1 mei, 2013.
[13] R. K. LADIPA, Y. Rahelly, and S. Syafdaningsih, “PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATEMATIKA AWAL BERBENTUK LIFT THE FLAP BOOK UNTUK ANAK USIA (5–6) TAHUN.” Sriwijaya University, 2018.
[14] S. Sugiyono, “Metode penelitian kuantitatif dan kualitatif dan R&D,” Alf. Bandung, 2010.
[15] S. Arikunto, Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan Edisi 3. Bumi Aksara, 2021.

Additional Files

Published

2021-08-28

How to Cite

Nugrahani, R., & Permata, R. D. (2021). VALIDASI MEDIA BUKU LIFT THE FLAP UNTUK PEMBELAJARAN MENGENAL ANGKA PADA ANAK USIA DINI. Prosiding SNasPPM, 6(1), 691–696. Retrieved from http://prosiding.unirow.ac.id/index.php/SNasPPM/article/view/698